Jenis Game Pada Komputer




Terdapat Jenis-jenis game pada komputer yaitu;

1. Game Strategi
game yang membutuhkan sebuah tak tik untuk dapat memenangkan permainan tersebut, sehingga pemain memerlukan keahlian  berpikir dan memutuskan gerakan secara hati-hati dan terencana.

2. Game Petualangan
pemain atau sering disebut gamer harus bisa menganalisa secara virtual dalam permainan berjenis petualangan ini karena game bergenre ini lebih menekankan jalan cerita.

3. Game Aksi
game aksi ini terbagi menjadi 2 bagian, ada game aksi petualangan atau shooting.
a. game aksi shooting ini membtuhkan kecepatan dan refleksi yang baik.
b. game aksi petualangan lebih cenderung menggunakan sudut pandang orang ketiga dalam permainan dan memiliki visual 3D.

4. Game Konstruksi dan simulasi manajemen
Genre game ini seringkali menggambarkan dunia di dalamnya sedekat mungkin dengan dunia nyata dan memperhatikan dengan detail berbagai faktor.

5. Game Role Playing
game iini memiliki penekanan pada tokoh/peran perwakilan pemain di dalam permainan, yang biasanya adalah tokoh utamanya, dimana seiring kita memainkannya. Dan banyak  lagi jenis game pada komputer.

resensi http://ilhamsk.com/pengantar-teknologi-game/

0 komentar:

Posting Komentar